Pelatihan SIPJAKI untuk peningkatan adminstrator di Provinsi Gorontalo
Dalam rangka meningkatkan kemampuan administrator SIPJAKI di Provinsi Gorontalo, Dinas PUPR Provinsi Gorontalo menggelar bimbingan teknis dengan mengundang para calon admin SIPJAKI dari Kabupaten/Kota se-Provinsi Gorontalo dari tanggal 18 - 20 Oktober 2022 bertempat di Hotel ARDA Kota Gorontalo.
Kegiatan di dibuka oleh Kepala Dinas PUPR Provinsi bapak Ir. Handoyo Sugiarto, MM, IPM, turut memberikan sambutan Ir. Nico Demu Daud, M.Si Direktur kelembagaan dan sumber daya manusia kementerian PUPR, acara dilanjutkan dengan menghadirkan para pemateri dari Kementerian PUPR secara daring