UPTD PUPR Wilayah Tanjungkerta Melakukan Pembersihan Damija pada Ruas Jalan Cimalaka-Cipadung
Tim UPTD PUPR Wilayah Tanjungkerta melaksanakan kegiatan pemeliharaan rutin jalan kabupaten pada Ruas jalan Cimalaka-Cipadung dengan melakukan pekerjaan pembersihan Damija 9+800 s.d 11+000. Kegiatan pemeliharaan rutin ini dilaksanakan dan dipimpin langsung oleh Kepala UPTD Deni Firmansyah, S.Sos dan Kasubag TU Yayan Widaya, SE senin, 05/04/21 kemarin.
Dpupr.sumedangkab.go.id (06/04/21)