PelatihanAdmin SIPJAKI Sulbar diadakan di Polewali Mandar
Berdasarkan perintah Kepala dinas yang masuk pada pemkab sesulawesi Barat dijadikan sebagai undangan dalam kegiatan ini. Kegiatan Pelatihan adminstrator sipjaki yang telah lama direncanakan akhirnya dapat terlaksana dengan baik di hotel ratih Polewali Mandar. Betapa kegiatan ini penting, begitu dikatakan Firman Juang Mallarangeng dalam sambutannya selaku Ketua Panitia.
Muhammad Aksan selaku Kepala Dinas PUPR Sulawesi Barat dalam melaksanakan pembukaan, menyebutkan bahwa kegiatan ini merupakan kegiatan yang lama direncanakan, namun baru dapat dilaksanakan akibat bencana covid dan gempa di mamuju. Polewali Mandar dipilih sebagai tempat netral dan paling siap dalam hal mengimplementasi seluruh ytahapan kegiatan sipjaki ini.
Terakhir peserta yang ikut begitu antusias, dan akan menindak lanjuti apa yang dijelaskan oleh pemateri senior pak Joko Darsono. Ini akan menjadi jawaban dari apa yang koita lakukan selama ini, karena administrasi digital adalah paling baik dalam melakukan adminstrasi dan dokumentasi rekam jejak . demikian